Tag: panas
-
Tanpa direndam air panas, ini cara hilangkan noda membandel di kain lap kacamata pakai 1 bahan dapur
foto: YouTube/Irma Arini Grandmarecipes.my.id – Bagi yang memiliki gangguan penglihatan, pasti dianjurkan untuk memakai kacamata agar bisa beraktivitas sehari-hari. Karena penggunaannya yang sering, kacamata jadi mudah kotor. Terkadang debu dan kotoran lainnya menempel di bagian kacanya. Kalau sudah begini, kacamata jadi tak berfungsi maksimal. Karena ingin praktis, sejumlah orang biasanya langsung mengusap kacamata dengan kain…
-
Tanpa sitrun dan air panas, ini cara bersihkan kerak kuning di kloset cuma pakai 2 bahan dapur
YouTube/Galeri Linda Grandmarecipes.my.id – Kerak atau noda kuning di kloset menjadi masalah umum dalam kebersihan kamar mandi. Kerak kuning ini biasanya disebabkan oleh penumpukan kotoran, mineral, dan air. Selain membuat kesan jorok dan tidak bersih, kerak dan noda kuning pada kloset bisa memicu bau tak sedap. Sayangnya, kerak kuning ini menjadi noda membandel yang sulit…
-
Tanpa direndam air panas, ini trik ampuh hilangkan kerak gosong di tungku kompor pakai 2 bahan dapur
YouTube/Nurjannah Grandmarecipes.my.id – Kompor yang sering digunakan pasti akan cepat kotor, apalagi bagian tungkunya. Bukan tanpa alasan, bagian tungku kompor posisinya paling dekat dengan panci atau wajan saat memasak. Nggak heran jika banyak tetesan minyak dan bahan masakan pun mendarat di atasnya. Jika tidak langsung dibersihkan, noda-noda tersebut akan mengerak dan semakin sulit dibersihkan. Banyak…
-
Tak perlu gunakan air panas, ini trik mencuci sprei kucel agar bersih lagi cuma tambah 1 bahan dapur
foto: TikTok/@mizbom Grandmarecipes.my.id – Banyak orang menganggap mencuci sprei itu susah karena ukurannya besar, sehingga terkadang ada-ada saja noda yang masih tertinggal meski sudah dicuci dengan baik. Selain adanya noda, sprei kotor juga bisa ditandai dengan warnanya yang dekil atau kucel kecokelatan. Apalagi jika sprei berwarna putih, pasti kentara apabila sudah kucel. Supaya sprei kucel…
-
Tanpa sitrun dan air panas, cara pria cuci handuk dekil ini ampuh bikin kinclong pakai 1 bahan dapur
foto: TikTok/@yahman.cn Grandmarecipes.my.id – Tingginya intensitas penggunaan handuk membuatnya harus rutin dicuci. Bukan tanpa sebab, kondisi handuk yang lembap membuat noda bisa dengan mudah membekas dan sulit hilang. Nggak cuma itu, handuk juga kerap menyimpan menyimpan bakteri dan jamur karena selalu lembap. Nah, bakteri dan jamur ini biasanya dapat membuat noda di handuk juga semakin…
-
Tak perlu direndam air panas semalaman, cara pria bersihkan kerak nasi di rice cooker ini praktis abis
foto: TikTok/@laperstory Grandmarecipes.my.id – Rice cooker jadi salah satu perabotan rumah tangga yang dipakai hampir setiap hari. Mengingat kegunaannya untuk menanak nasi jadi lebih praktis. Terlebih nasi yang dihasilkan juga pulen dan matang sempurna. Meski begitu, penggunaan rice cooker juga nggak lepas dari kendala. Salah satu kendala yang sering dirasakan banyak orang adalah bagian dalam…
-
Bukan digosok garam, ini cara cepat hilangkan rasa panas bekas cabai di tangan pakai 1 jenis minuman
foto: TikTok/@popclean.official Grandmarecipes.my.id – Cabai jadi salah satu bahan masak andalan kebanyakan masyarakat Indonesia. Nggak melulu jadi sambal, cabai juga bisa dikonsumsi secara langsung sebagai pelengkap aneka jenis gorengan. Sebagian orang juga terkadang mencampurkan cabai ke dalam masakan. Penambahan cabai memang bisa bikin masakan jadi lebih menggugah selera. Semakin banyak cabai yang digunakan, maka masakan…
-
Tanpa direndam air panas, ini cara cuci guling berjamur agar bersih pakai tambahan 1 bahan dapur
YouTube/Tips Sederhana IRT Grandmarecipes.my.id – Selain bantal, guling juga sering dipakai saat tidur. Karena dipakai setiap hari, guling pun rentan terkena debu. Selain karena debu, kotoran yang terlihat di guling dapat pula disebabkan tumpahan makanan, minuman, atau terkena keringat. Akibatnya guling menjadi basah dan kondisinya pun lembap. Kondisi guling yang basah dan lembap lama-kelamaan berubah…
-
Bukan dilapisi kain, ini trik agar air dalam termos tetap awet panas sampai 2 bulan
TikTok/@kangyayanaskara Grandmarecipes.my.id – Termos seringkali diandalkan untuk menyimpan air panas. Bukan tanpa sebab, desain termos yang kedap udara memang memungkinkan suhu minuman di dalamnya tidak berubah dalam waktu lama. Bahkan dalam berjam-jam, suhu panas air di dalam termos masih tetap terasa. Sayangnya, fungsi ini bisa menurun seiring pemakaian termos yang terus menerus. Jika sebelumnya suhu…
-
Bukan direndam air panas atau garam, ini cara ampuh mengurangi rasa asin berlebih pada ikan asin
foto: YouTube/Sun Ytube Grandmarecipes.my.id – Mengeringkan ikan dengan garam termasuk salah satu metode pengawetan yang kerap digunakan masyarakat Indonesia. Biasanya ikan yang dikeringkan cenderung terasa asin, oleh sebab itu masyarakat menyebutnya sebagai ikan asin. Nah, ikan asin ini bisa awet tahan lama meskipun ikan tidak disimpan dalam kulkas. Pada dasarnya, garam memang berfungsi sebagai pengawet…